PostHeaderIcon Mencari Driver-Driver Komputer Di Internet

Pada suatu saat anda menginstal ulang OS komputer tapi ketika akan menginstal driver kita tidak tahu dimana CD/DVD driver itu berada. Atau kita membeli Komuter tetapi tidak mendapat drivernya.

Sekarang jaman telah berubah, sehingga kita akan sangat mudah menemukan driver-driver itu di dunia maya ini. Syaratnya kita memakai komputer yang terhubung ke internet, bisa ke warnet atau pinjam teman. Berikut ini adalah situs penyedia driver yang menurut saya adalah yang terbaik dan cukup lengkap:
  1. Driver Guide - Situs ini bisa dibilang situs yang lengkap karena menawarkan driver yang beragam untuk banyak device dan sudah mendapat banyak penghargaan seperti dari PC Magazine dan PC World. Anda mesti mendaftar terlebih dahulu untuk dapat men-download driver yang anda cari - Jumlah Drivers, firmware, utilities, and manuals ada sekitar 438,458 - Ada fasilitas wizard buat search driver - Member join free - Free software (toolkit, repair, utility) untuk di download,
  2. Driver Zone - Situs ini menawarkan pencarian driver yang lebih simple dan efisien tanpa perlu mendaftar terlebih dahulu. Situs ini semacam search engine seperti google dalam mencari driver yang dibagi menjadi 2 cara pencarian, yang pertama adalah mencari nama perusahaan pembuat hardware dan yang kedua mencari nama atau nomor seri produk yang anda cari driver-nya. Selain itu anda bisa langsung meng-klik icon driver yang anda cari langsung untuk pencarian secara manual,
  3. Driver Files - Situs ini hampir sama dengan situs Driver Zone dengan menawarkan driver gratis tanpa bayar dan tidak perlu registrasi, cukup anda cari langsung dengan fasilitas pencariannya ataupun secara manual. Anda juga dapat men-download software Driver Detective yang digunakan untuk mengecek driver mana yang rusak atau bermasalah secara gratis. Anda juga dapat mengirim atau meminta driver kalau anda tidak menemukan driver yang anda cari.
Masih banyak situs penyedia driver yang lain tetapi 3 situs diatas adalah yang paling baik menurut saya. Untuk situs yang lain anda dapat mencarinya di mesin pencari semisal Google atau yang lain.
Sebenarnya cara-cara diatas tidak perlu anda lakukan, jika kita merawat dan menyimpan dengan baik driver bawaan komputer saat kita membelinya. Tapi apa mau dikata jika telah terlanjur hilang dan raib entah kemana.
sumber : mtfauzi.wordpress.com
Mencari Driver-Driver Komputer Di InternetSocialTwist Tell-a-Friend

0 komentar:

Posting Komentar


Dipostingkan oleh : mtfauzi

Silakan beri komentar, kritik, maupun saran anda........

Translate This Blog :

Labels



Counter Powered by  RedCounter


free counters
Locations of visitors to this page
IP

100 Blog Indonesia Terbaik

Masukkan E-mail anda untuk berlangganan artikel dari blog ini:

Delivered by FeedBurner

About Me

FauziSecret Fan Box

Suara Pembaca

Name :
Web URL :
Message :
:) :( :D :p :(( :)) :x

SMANSA Blogger

Komunitas Bloger SMA Negeri 1 Wonogiri

mtfauzi's blog

Berita Teknologi by Yahoo!

Okezone.com - Techno

Viva News - TEKNOLOGI

Link Out :


Ads


Produk SMART Telecom
Masukkan Code ini K1-F2AY54-8
untuk berbelanja di KutuKutuBuku.com